Hasil Hitung Cepat, Tingkat Partisipasi Pilbup Kudus Capai 84,53 Persen
Dian Utoro Aji
Jumat, 29 Juni 2018 14:01:20
Ketua KPU Kudus Moh Khanafi mengatakan, untuk tingkat partisipasi pemillih yang ditetakan KPU Pusat sebesar 77.5 persen. Namun kalau melihat data perhitungan cepat sementara tingkat partisipasi terutama Pilbup Kudus mencapai 84.53.
“Target di KPU Pusat ada 77.5 persen,” kata dia.
Sedangkan untuk tingkat partisipasi di setiap kecamatan di Kabupaten Kudus berbeda-beda. Terendah di Kecamatan Kecamatan Kota. Tingkat partisipasi sebesar 78.0 persen. Lebih lengkapnya berdasarkan yang dirilis oleh KPU RI sebagai berikut.
Kecamatan Bae
Pemilih 51.759
Pengguna hak pilih 43.487
Partisipasi 84.0 persen
Kecamatan Dawe
Pemilih 78.957
Pengguna hak pilih 67.203
Partisipasi 85.1 persen
Kecamatan Gebog
Pemilih 74.757
Pengguna hak pilih 61.189
Partisipasi 81.9 persen
Kecamatan Jati
Pemilih 77.940
Pengguna hak pilih 65.335
Partisipasi 83.8 persen
Kecamatan Jekulo
Pemilih 78.510Pengguna hak pilih 68.923Partisipasi 87.8 persen Kecamatan KaliwunguPemilih 72.334Pengguna hak pilih 62.027Partisipasi 85.8 persen Kecamatan Kudus/KotaPemilih 68.227Pengguna hak pilih 53.240Partisipasi 78.0 persen Kecamatan MejoboPemilih 55.932Pengguna hak pilih 48.469Partisipasi 86.7 persen Kecamatan UndaanPemilih 56.750Pengguna hak pilih 50.141Partisipasi 88.4 persen
Editor : Supriyadi
Murianews, Kudus – Berdasarkan hitung cepat sementara oleh KPU Kudus hasil entri model C1, tingkat pastisipasi pemilih Bupati dan Wakil Bupati Kudus mencapai 84.53 persen. Jumlah tersebut melebihi apa yang telah ditetapkan tingkat partisipasi oleh KPU Pusat yakni sebesar 77.5 persen.
Ketua KPU Kudus Moh Khanafi mengatakan, untuk tingkat partisipasi pemillih yang ditetakan KPU Pusat sebesar 77.5 persen. Namun kalau melihat data perhitungan cepat sementara tingkat partisipasi terutama Pilbup Kudus mencapai 84.53.
“Target di KPU Pusat ada 77.5 persen,” kata dia.
Sedangkan untuk tingkat partisipasi di setiap kecamatan di Kabupaten Kudus berbeda-beda. Terendah di Kecamatan Kecamatan Kota. Tingkat partisipasi sebesar 78.0 persen. Lebih lengkapnya berdasarkan yang dirilis oleh KPU RI sebagai berikut.
Kecamatan Bae
Pemilih 51.759
Pengguna hak pilih 43.487
Partisipasi 84.0 persen
Kecamatan Dawe
Pemilih 78.957
Pengguna hak pilih 67.203
Partisipasi 85.1 persen
Kecamatan Gebog
Pemilih 74.757
Pengguna hak pilih 61.189
Partisipasi 81.9 persen
Kecamatan Jati
Pemilih 77.940
Pengguna hak pilih 65.335
Partisipasi 83.8 persen
Kecamatan Jekulo
Pemilih 78.510
Pengguna hak pilih 68.923
Partisipasi 87.8 persen
Kecamatan Kaliwungu
Pemilih 72.334
Pengguna hak pilih 62.027
Partisipasi 85.8 persen
Kecamatan Kudus/Kota
Pemilih 68.227
Pengguna hak pilih 53.240
Partisipasi 78.0 persen
Kecamatan Mejobo
Pemilih 55.932
Pengguna hak pilih 48.469
Partisipasi 86.7 persen
Kecamatan Undaan
Pemilih 56.750
Pengguna hak pilih 50.141
Partisipasi 88.4 persen
Editor : Supriyadi